MIBNASAH RUKAMAH, S.AG
Koordinator Program
Mibna menjabat sebagai koordinator proyek WVL-GAC (Women Voice Leadership-Global Affairs Canada). Pengalamannya sebagai guru di Sukabumi menguatkan keahlian Mibna dalam mengorganisasian masyarakat. Selain itu, Mibna juga ahli dalam bidang pemberdayaan hukum perempuan lewat kelas terstruktur dan pelatihan peningkatan kapasitas seperti pelatihan advokasi, paralegal dan memiliki keahlian untuk berjejaring dengan organisasi masyarakat sipil.